Photo by Proxyclick Visitor Management System on Unsplash
Perkembangan teknologi digital dewasa ini memang terbilang pesat. Perkembangan ini dimanfaatkan sebagian orang untuk terjun ke dalam bidang yang dikenal sebagai digital entrepreneur, atau digipreneur. Namun ada beberapa faktor yang perlu Anda perhatikan sebelum memulai usaha di bidang digital. Apa sajakah itu?
1. Menentukan Pilihan Bisnis Yang Tepat
Sebelum memulai bisnis yang akan digeluti tentunya seseorang harus memiliki kemampuan yang ia kuasai. Memiliki keahlian, wawasan luas, dan mengenali pasar sangatlah penting dalam bisnis apapun. Sama halnya dengan bisnis di bidang digital.
Sebelum memulai bisnis yang akan digeluti tentunya seseorang harus memiliki kemampuan yang ia kuasai. Memiliki keahlian, wawasan luas, dan mengenali pasar sangatlah penting dalam bisnis apapun. Sama halnya dengan bisnis di bidang digital.
Sebelum Anda memutuskan untuk menjadi digipreneur, ketahuilah apa yang Anda kuasai di antara ketiga faktor tersebut. Misalnya, Anda memiliki keahlian membuat software. Anda bisa membuat aplikasi online seperti misalnya aplikasi transportasi, aplikasi komunikasi, game, dan masih banyak lagi. Jadi mulailah sesuatu dari kemampuan yang Anda kuasai.
2. Temukan Peluang Usaha Yang Memiliki Potensi
Mempunyai kemampuan dalam bidang digital dan teknologi saja tidaklah cukup. Sebagai digipreneur Anda harus bisa melihat dan membidik pangsa pasar yang berpotensi. dengan kata lain, Anda harus bisa menemukan peluang usaha yang memiliki potensi besar di market. Itu sebabnya market research perlu dilakukan supaya Anda tidak salah langkah saat mencari peluang usaha yang tepat.
Mempunyai kemampuan dalam bidang digital dan teknologi saja tidaklah cukup. Sebagai digipreneur Anda harus bisa melihat dan membidik pangsa pasar yang berpotensi. dengan kata lain, Anda harus bisa menemukan peluang usaha yang memiliki potensi besar di market. Itu sebabnya market research perlu dilakukan supaya Anda tidak salah langkah saat mencari peluang usaha yang tepat.
Photo by Jeremy Yap on Unsplash
3. Kreatif dan Inovatif
Menjadi pengusaha yang bergerak di dunia digital haruslah kreatif dan inovatif. Karena persaingan di dunia digital sangatlah ketat dan memiliki cakupan yang sangat luas, mulai dari skala nasional hingga internasional. Maka dari itu, kreativitas seorang pengusaha sangatlah dibutuhkan ketika mengemas dan memasarkan produknya agar produk tidak kalah saing, serta tentunya lebih menarik dari kompetitor.
Menjadi pengusaha yang bergerak di dunia digital haruslah kreatif dan inovatif. Karena persaingan di dunia digital sangatlah ketat dan memiliki cakupan yang sangat luas, mulai dari skala nasional hingga internasional. Maka dari itu, kreativitas seorang pengusaha sangatlah dibutuhkan ketika mengemas dan memasarkan produknya agar produk tidak kalah saing, serta tentunya lebih menarik dari kompetitor.
4. Multitasking
Berkecimpung di dunia digital berarti Anda harus sudah siap menjadi multitasker. Karena Anda tidak hanya akan melakukan satu pekerjaan saja. Justru sebagai pendiri perusahaan, Anda pun harus dapat memahami sekaligus menjadi penjual, pemasar, dan juga manager untuk mengembangkan usaha. Oleh karena itu, memiliki wawasan luas yang lebih untuk menggerakan usaha merupakan faktor penting. Apalagi jika usaha yang Anda miliki baru dimulai.
Berkecimpung di dunia digital berarti Anda harus sudah siap menjadi multitasker. Karena Anda tidak hanya akan melakukan satu pekerjaan saja. Justru sebagai pendiri perusahaan, Anda pun harus dapat memahami sekaligus menjadi penjual, pemasar, dan juga manager untuk mengembangkan usaha. Oleh karena itu, memiliki wawasan luas yang lebih untuk menggerakan usaha merupakan faktor penting. Apalagi jika usaha yang Anda miliki baru dimulai.
Photo by Luis Villasmil on Unsplash
5. Membuat & Menjalankan Strategi Pemasaran
Setelah menemukan dan membuat produk Anda hingga jadi, saatnya menjalankan strategi pemasaran atau marketing yang telah dibuat sebelumnya. Pemasaran dan membangun brand awareness sangatlah penting.
Setelah menemukan dan membuat produk Anda hingga jadi, saatnya menjalankan strategi pemasaran atau marketing yang telah dibuat sebelumnya. Pemasaran dan membangun brand awareness sangatlah penting.
Bangunlah image produk semenarik mungkin di mata konsumen. Tujuannya agar konsumen tertarik untuk membeli dan menggunakan produk yang Anda pasarkan. Digital marketing adalah salah satu langkah penting yang wajib dilakukan bagi seorang digipreneur di samping langkah marketing lainnya yang akan dijalankan.
-
Tags
#Factors
#Need
#Attention
#Become
#Pay-Attention
#5
#Faktor
#Diperhatikan
#Digipreneur
#How
#To
#Howto
#Success
#Successful
#Digi-Preneur
#Entrepreneur
#Bisnis
#Usaha
#Pengusaha
#Sukses
#Tips
#Trik
#Rahasia
#Marketing
#Pemasaran
#Promosi
#Promotion
#Sr-Digital
#Tahukahanda
#Didyouknow
#Read
#Baca
#Tips-And-Trick
#Tips-Trik
#Alinear
#Alinearindonesia
#Indonesia